PEKANBARU - KontrasRiau.com - Program-program prioritas Walikota Pekanbaru H. Agung Nugroho dan Wakil Walikota Pekanbaru H. Markarius Anwar yakni : Pekanbaru Cinta Alquran. Pelaksanaan giat tersebut telah dilaksanakan oleh siswa siswi SDN 158 Pekanbaru. Pelaksanaan keguatan ini setiap harinya dari jam 08.00 WIB s/d 09.30 WIB Dan hari ini masuk hari Ke-5 program Pekambaru Cinta Alquran (PCA) sudah berjalan dengan baik.
Prakteknya siswa siswi membaca surat Alfatihah, Al-Ikhlas, An-nas dan Al-Falaq Kemudian guru juga ikut menyimak bacaan siswa." Pungkas Dewi Marlina, S.Pd. Plt. Kepsek SDN 158 Pekanbaru.
" Siswa-siswi kelas IV,V dan VI masuk ke Musholla dan selanjutnya kami berikan pembekalan pembelajaran surat surat pendek terutama. surat Alfatihah, Al-Ikhlas, Al-Falaq dan Surat An-nas. Setelah itu anak-anak kami sudah fasih dan benar cara membacanya, dan di suruh tampil mempraktekan bacaan di depan teman-teman. Dan kami tetap monitor oleh Tim Koordinator Kecamatan Sail dan Pekanbaru yakni : DR. Firman Surya Putra, Lc,MA." Tegasnya.
Pembelajaran Anak-anak kita di mulai dari jam 08.00 WIB s/d jam 09.30 WIB, giat PCA, lalu istirahat 30 menit, dan kembali belajar KBM seperti biasa hingga pukul 12.00. WIB anak-anak pulang sekolah.
" Harapan kami dengan program Walikota Pekanbaru H. Agung Nugroho yang bagus ini, mudah-mudahan program berlanjut, tidak hanya di bulan Ramadhan saja. 
Dengan program ini kepada peserta didik : kami berharap bacaan Alquran semakin hari semakin baik,fasih dan benar. Dan bagi anak-anak kami, yang belum bisa membaca Alquran atau masih belum lancar, harus tetap semangat dan tetap fokus. Kami pihak sekolah selalu dan serius dalam membimbing anak-anak yang belum Lancar membaca Alqurannya." Tutur Dewi Marlina, S.Pd.
Pada pelaksanaan kegiatan Pekanbaru Cinta Alquran (PCA) setiap hari di sekolah dalam keadaan kondusif, lancar dan sukses.

Editor : Omeng 




Axact

Kontras Riau

Vestibulum bibendum felis sit amet dolor auctor molestie. In dignissim eget nibh id dapibus. Fusce et suscipit orci. Aliquam sit amet urna lorem. Duis eu imperdiet nunc, non imperdiet libero.

Post A Comment:

0 comments:

Berikan Komentar Terbaik Anda yang Mencerminkan Kredibilitas Anda Untuk Kemajuan NKRI yang Kita Cintai