Walikota Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST,MT Resmi Buka Acara Mubes KKIH Pekanbaru Tahun 2021
PEKANBARU – KontrasRiau.com – Musyawarah Besar Kerukunan Keluarga Indragiri Hilir Pekanbaru tahun 2021, hadir dan membuka secara resmi acara ini, Walikota Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST,MT. Tampak hadir juga diacara ini, Bupati Indragiri Hilir Drs H.M.Wardan,M.Si, Agung Nugroho selaku Wakil Ketua DPRD Riau, Ketua Ombusman Riau, Hj Nurlia, DR. Ramli Walid, serta Tokoh-tokoh Masyakarat Inhil, dan Panitia Pelaksana. Kegiatan bertempat di Hotel Pangeran,...
Read More